Top Olahraga - Rebutan pemain antara Napoli dengan Arsenal semakin panas. Kali ini, Partenopei mengganggu usaha The Gunners merekrut gelandang Bayern Munich, Luis Gustavo.
Perebutan pemain antara raksasa inggris dengan italia semakin panas.
Kali ini, Partenopei (julukan Napoli) mengacaukan usaha The Gunners untuk mendapatkan jasa gelandang Munich Luis Gustavo.
Sebelumnya, dikabarkan bahwa Arsenal sudah menyodorkan tawaran sebesar 16 juta Euro untuk pemain 26 tahun itu. Bayern pun kabarnya telah membuka kesempatan negosiasi.
Arsenal sudah memberikan tawaran kepada pihak munich sebesar 16 juta Euro untuk gelandang timas brazil tersebut dan kabar baiknya untuk The Gunners Munich pun sudah memberikan kesempatan untuk negosiasi.
Gesekan antara Arsenal dengan Napoli di bursa transfer ini memang sudah terjadi. Sebelumnya, Gonzalo Higuain yang dibelokkan dari Premier League menuju Serie A.
Perebutan pemain antara Arsenal dengan Napoli ini bukan terjadi yang pertama kalinya, Sebelumnya Gonzalo Higuain yang pernah dilengserkan dari liga Inggris ke liga Italia
Bagi Napoli sendiri, Gustavo bisa menjadi transfer ketujuh mereka musim panas ini. Sebelumnya, Jose Callejon, Raul Albiol sampai Dries Mertens sudah diboyong.
Bukan hanya Gustavo menjadi transfer Napoli pada musim ini, tetapi sebelumnya nama-nama pemain yang sudah diboyong ke stadium Sao Paolo (Markas Napoli).
Yang membuat manajer Napoli melakukan pembelian besar-besaran adalah hasil dari penjualan Edinson Cavani ke Paris Saint-Germain. 64 Juta Euro sudah lebih dari cukup untuk menambah kocek Partenopei


0 comments:
Post a Comment